KKP Latih Negara-Negara Pasifik

SIARAN PERS KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN NOMOR: SP.734/SJ.5/Xl/2022 JAKARTA, (29/11) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bekerja sama dengan Kementerian Luar Negeri memberikan pelatihan kepada negara-negara pasifik terkait implementasi Melanesian Spearhead Group (MSG) Roadmap on Inshore Fisheries Management and Sustainable Development 2015-2024. Pelatihan ini merupakan bentuk peran dan kontribusi Indonesia dalam memajukan perikanan di kawasan…

KKP dorong mahasiswa IPB lakukan riset komoditas prioritas ekspor berbasikan ekonomi biru

JAKARTA, (20/9) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendorong civitas akademi Institut Pertanian Bogor (IPB) melakukan riset terapan untuk pengembangan komoditas prioritas berorientasi ekspor. Riset terapan untuk komoditas unggulan yang bernilai ekonomis tinggi seperti udang, rumput laut, lobster dan kepiting, merupakan salah satu bentuk sinergi akselerasi implementasi ekonomi biru. “Dukungan dari civitas akademi IPB sangat…

Budidaya Ikan Nila

Kebutuhan akan ikan memang tak pernah ada habisnya dalam kehidupan sehari-hari, baik untuk kebutuhan konsumsi atau sebagai ikan hias. Salah satu jenis ikan yang sering dicari adalah ikan nila. Ikan nila banyak diminati karena dagingnya yang relatif tebal serta cita rasanya yang enak jika diolah untuk dikonsumsi. Menurut beberapa penelitian, salah satunya oleh Kementerian Kelautan…

KENALI GEJALA IKAN NILA YANG TERINFESKSI VIRUS TiLV(Tilapia Lake Virus) DAN CEGAH PENYEBARANNYA

Ikan nila (Oreochromis niloticus) adalah salah satu jenis ikan tawar yang saat ini banyakdikembangkan pada usaha budidaya secara intensif. Ikan ini mudah pemeliharaannya, lajuperkembangbiakan dan pertumbuhan cepat, mudah beradaptasi terhadap kualitas air dan pHpada lingkungan air tawar dan payau.Saat ini dibeberapa negara penghasil Nila di dunia sedang mengalami wabah penyakitTilapia lake virus (TiLV) yang disebabkan…

Ready Stock Calon Induk Nila Merah Nifi

Kabar gembira bagi para pembudidaya ikan nila, telah hadir calon indukan nila merah Nifi. Nila merah Nifi (National  Inland  Fish Institute) mempunyai warna merah dengan garis putih. mempunyai keunggulan cepat tumbuh dan tahan penyakit. Nila   merah   merupakan   hasil hibridisasi  antara  ikan  nila  betina reddish-orange  mossambique (Oreochromis mossambicus)  dengan  ikan  nila  jantan  normal  (Oreochromis  niloticus)  (Pompma…